Tips-Tips Merewat Batrai Komputer

baterai laptop itu seperti manusia yang punya umur atau masa pakai. Tidak mungkin baterai laptop Anda akan berfungsi selamanya. Cepat atau lambat baterai pada akhirnya akan mati atau rusak. Karena itu perlu perawatan yang tepat agar baterai bisa berumur lebih panjang. Berikut ini tips-tips yang dapat diterapkan agar baterai laptop lebih awet. 



  1. Pastikan bahwa udara bebas mengalir dan bersirkulasi dengan baik melalui laptop. Baterai  cenderung bekerja lebih berat ketika sistem pendingin tidak memadai.   Karena casing dari laptop ini dirancang setipis mungkin akan mengakibatkan laptop cepat menjadi panas, jadi pastikan bahwa fungsi kipas pendingin bekerja dengan benar dan saya sarankan gunakan Cooling Pad sebagai tambahan pendinginan. 1. Pastikan bahwa udara bebas mengalir dan bersirkulasi dengan baik melalui laptop. Baterai  cenderung bekerja lebih berat ketika sistem pendingin tidak memadai.   Karena casing dari laptop ini dirancang setipis mungkin akan mengakibatkan laptop cepat menjadi panas, jadi pastikan bahwa fungsi kipas pendingin bekerja dengan benar dan saya sarankan gunakan Cooling Pad sebagai tambahan pendinginan. 
  2.   Redupkan layar karna semakin terang layar Anda, maka akan semakin banyak power baterai yang dikonsumsi. Atur brightness layar laptop Anda ke posisi yang lebih redup, setidaknya asalkan Anda tetap nyaman melihatnya.  
  3.   Hindari suhu ekstrem karena Suhu panas dapat merusak baterai dan mengurangi umur baterai. Karena itu pastikan laptop mendapat ventilasi (aliran udara) yang cukup saat digunakan. Jangan pernah menaruh laptop di atas bantal, apalagi jika ventilasi laptop berada di bawah. 
  4. Kurangi penggunaan device seperti USB Flash Disk dan perangkat eksternal lainnya secara berlebihan, termasuk Wi-Fi dan Mouse. Hal ini akan cepat mengurangi daya baterai laptop anda. Jika device USB tidak harus nongkrong terus di USB slot, silahkan eject saja atau putuskan koneksinya untuk menghindari penggunaan terlalu banyak daya baterai. 
  5. Kurangi penggunaan multitasking atau membuka terlalu banyak aplikasi sekaligus. Sebisanya pada saat anda berkerja dengan laptop, lakukan dan tuntaskan salah satu pekerjaan saja pada satu waktu. Multitasking dapat menguras daya baterai lebih cepat.  
  6. Jangan biarkan baterai sampai kosong karena Terlalu sering mengosongkan baterai akan memperpendek umur baterai. Jika dilakukan sekali atau dua kali tidak masalah, baterai tidak akan langsung rusak. Namun efek kumulatifnya yang akan memperpendek umur baterai.

0 komentar:

 

Followers